Tips Mengembangkan Usaha Budidaya Ikan Hias Air Tawar


Usaha budidaya ikan hias khususnya ikan hias air tawar sangat mudah dilakukan serta tidak membutuhkan modal yang terlalu besar. Nilai keuntungannya dapat berlipat-lipat, karena ada jenis ikan hias yang harganya mencapai puluhan juta rupiah.
Sebelumnya menindaklanjuti peluang usaha ini, ada beberapa hal yang harus diketahui, didalam menjalankan usaha budidaya ikan hias air tawar harus mengetahui teknik spesifik dan jenis-jenis ikan hias. Karena setiap ikan mempunyai karakter yang tidak sama dan metode pemeliharaan yang berbeda.

Tips Usaha Budidaya Ikan Hias

1. Tempat memilihara ikan
Hal pertama yang perlu dipikirkan ketika membuka usaha budidaya ikan hias adalah tempat untuk memelihara ikan tersebut. Tempat terbaiknya berbentuk akuarium. Jadi berbeda dengan budidaya ikan ternak yang bisa dikembangkan di kolam.
Ada beberapa jenis ikan yang suka bertarung dengan ikan lainnya. Karena itu, saat membuka usaha budidaya ikan hias yang karakternya agresif harus dipisah. Jadi akuariumnya harus ada sekat atau pemisah.
2. Pemilihan jenis ikan
Bagi pemula, sebaiknya buka usaha budidaya ikan hias yang terdiri beberapa jenis sekaligus namun yang mudah teknik pemeliharaannya. Selain itu harus pula dipilih jenis ikan hias yang lebih cepat laku dipasaran. Misalnya cupang, oscar, palmas dan sebagainya.
3. Metode penjodohan
Menjodohkan adalah teknik berikutnya yang harus dikuasai oleh pelaku usaha budidaya ikan hias air tawar. Pilih induk yang sudah matang usia dan ikan jantan yang telah memproduksi sperma. Satukan kedua ikan tersebut selama 1 hingga 2 hari dan sesuai jenisnya.
Teknik menjodohkan ikan ini tidak boleh disepelekan jika memang ingin serius menjalankan usaha budidaya ikan hias. Karena setiap jenis ikan memiliki periode musim kawin yang tidak sama.
4. Teknik pembesaran
Ilmu usaha budidaya ikan hias air tawar berikutnya yang perlu dipelajari adalah teknik yang berhubungan dengan sistem pembesaran ikan. Prosesnya diawali dari penetasan telur hingga berubah jadi larva kemudian tumbuh menjadi ikan kecil.
Setiap proses dalam usaha budidaya ikan hias tersebut butuh teknik penangangan yang tidak sama. Terutama yang berhubungan dengan cara memberi makan pada ikan tersebut.
Pekerjaan terakhir yang tidak boleh dilupakan terkait dengan pengembangan peluang usaha budidaya ikan hias adalah kebersihan. Misalnya pergantian air, pembersihan akurium dan sebagainya.
Itulah beberapa masalah terpenting yang perlu dipelajari saat akan membuka usaha budidaya ikan hias air tawar. Semoga bermanfaat dan selamat berkarya.

1 Komentar

  1. HUBUNGI :: https://budidayalelesystembiomaksi.blogspot.co.id
    Mobile - 0819 1653 9805
    Whatsapp / SMS - +62819 1653 9805

    Jasa Profesional Penyedia Pemasangan Kolam Terpal Bioflok | Kolam Budidaya Lele BioMaksi Wilayah Sumatera Utara + Bimbingan Pembudidayaan Perikanan lele
    TIM PENGGERAK WILAYAH PT. MAKSIPLUS UTAMA INDONESIA SUMATERA UTARA
    Mempersembahkan TEROBOSAN TECHNOLOGY BUDIDAYA PERIKANAN TERBARU
    Kesempatan Menjadi Pengusaha Budidaya Lele konsep Kolam Terpal LELE BIO FLOK | BIO MAKSI

    Tim Budidaya Lele System Bio Maksi - merupakan Tim Leader Pergerakan MaksiPlus Wilayah Sumatera Utara yang berpengalaman dan berkontribusi pada bidang pembuatan kolam terpal serta manajemen budidaya ikan Lele Bio Flok / Bio Maksi.

    Peluang Bisnis Budidaya Lele Organik Biomaksi...
    Adalah Budidaya Lele BioFlok yaitu Kolam Bundar dengan menggunakan Tekhnologi Pupuk Hayati MaxiGrow dan Formula Biomaksinya...

    Keuntungan Budidaya Ikan Menggunakan Kolam Terpal :
     Tidak Membutuhkan Lahan Yang Luas
     Hasil Panen Lebih Cepat dan Banyak
     Budidaya Tersistem Dengan Teknologi Tepat Guna
     Tempat Budidaya Bersih dan Tidak Berbau
     Keuntungan Lebih Tinggi dan Melimpah

    Keuntungan Budidaya Lele Biomaksi :

    1.Tebar Padat 3000-5000 ekor ukuran.Kolam Diameter 2m Tinggi 1,2m.
    2.Menekan/Irit Pakan, Lebih Hemat FCR 0,5 - 0,7 % .
    3.Angka Kematian Dibawah 2%.
    4.Air Tidak Berbau, Pembuangan Air Sedikit.
    5.Panen Lebih Cepat Maks 2,5 bulan
    6.Hemat Biaya, Hemat Waktu, Hemat Tempat.
    7.Ikan Tidak Bau Lumpur, Lendir Sedikit, Tekstur daging Padat.
    8.Limbah Kotoran dapat dijadikan Pupuk Tanaman.

    Kami dari Komunitas Lele Biomaksi Siap Berbagi Ilmu dengan Anda.

    Layanan Jasa Pemasangan Kolam Bio Flok | Bio Maksi
    Minimal order 2 unit

    Pilihan Ukuran Kolam
    Diameter 2
    Diameter 3
    Diameter 4

    Apa saja Paket Kolam Terpal Komplit itu ?

    Terpal Pelindung
    Selang aerator
    Aerator Mesin
    Wiremes iron
    Terpal Utama Orchid
    Pipa paralon T
    Pipa paralon Putih
    Kran valve
    Elbow pipe
    Baut clam wiremes
    Clip plastic 1 bungkus
    Clem pipa pembuangan
    Lem pipa
    Tali tambang
    Airstones
    Cover Dot Pipa

    Harga sdh sama pemasangan

    Bagi Anda Siapa saja yang ingin Budidaya Lele Biomaksi Bisa Hubungi kami ada penawaran HARGA MENARIK , Harga bisa kita diskusikan .
    Anda akan di beri Panduan/Binaan dari Awal sampai Masa Panen. Banyak yang Sudah Membuktikan.

    Anda akan di beri Panduan/Binaan dari Awal sampai Masa Panen.Banyak yang Sudah Membuktikan,

    Sekarang Giliran Anda untuk Mengambil Peluang Bisnis Ini.

    Informasi Lengkap Seputar Budidaya Lele konsep Kolam Terpal LELE BIO FLOK | BIO MAKSI
    PT. MAKSIPLUS UTAMA INDONESIA
    AGEN DISTRIBUTOR RESMI MAKSIPLUS
    AGEN DISTRIBUTOR RESMI PUPUK MAXIGROW
    AGEN DISTRIBUTOR RESMI PROASSAUDAH

    Mobile - 0819 1653 9805
    Whatsapp / SMS - +62819 1653 9805

    Jual Kolam Terpal Bulat untuk Budidaya Ikan Lele serta Pembuatannya
    jual kolam terpal lele medan | Kolam Terpal
    kolam terpal medan | Kolam Terpal
    Jual Kolam Terpal di Medan
    Jual Kolam Terpal Siap Pakai Berbentuk Bulat dan Persegi
    Budidaya Lele Sistem Bioflok
    BUDIDAYA IKAN DI KOLAM TERPAL
    Kolam lele BioMaksi medan
    Jasa Pasang Kolam lele BioFlock BioMaksi medan
    Jasa Pemasangan Kolam lele BioFlock BioMaksi medan

    BalasHapus
Lebih baru Lebih lama